KEPALA SEKOLAH SMA BUDI MURNI-1 : DRA. R. ISTI BANDARANI

Selamat Datang di Blog khusus ini.
Blog ini kami siapkan untuk tempat berbagi pengalaman dan sharing berbagai hal demi kemajuan dan kejayaan SMA Budi Murni - 1 Medan.
Saran dan Kritik yang membangun
tentu sangat kami harapkan...terlebih saran-saran dan kritik yang membangun.

Kamis, 22 Oktober 2009

SMA BUDI MURNI - 1 ; ONE OF THE BEST HIGH SCHOOL IN SUMATERA UTARA

SMA BUDI MURNI 1 MEDAN, yang beralamat di JL. TIMOR NO.34 MEDAN.

SMA Budi Murni 1 Medan ini disebut siswa-siswanya dengan nama "SMA BOEMSA".

SMA BOEMSA adalah salah satu sekolah terbaik yang ada di Sumatera Utara.


Beberapa alasan mengapa sekolah ini saya katakan sekolah terbaik.
1. SMA BOEMSA memiliki lokasi yang sangat strategis, terletak di pusat kota (dekat Hotel Grand Angkasa dan Unversitas HKBP Nommensen) tetapi berjarak kira-kira 150 meter dari jalan raya utama, sehingga tidak terdengar kebisingan mobil-mobil di lingkungan sekolah.





2. Memiliki fasilitas yang lengkap untuk mengembangkan kemampuan atau bakat anak-anak peserta didik.
3. Fasilitas laboratorium, terdiri dari;
- Laboratorium Fisika
- Laboratorium Kimia
- Laboratorium Biologi
- Laboratorium Bahasa
- Laboratorium Komputer + Internet
- Ruang Multy Media
- Ruangan Kelas ber - AC

- Studio Band (Tempat anak band SMA BOEMSA berlatih)
- Ruang Tari ( tari daerah ; modern dan chears )
- Aula ( mampu menampung 1000 orang lebih)
- Lapangan Sepakbola
- Lapangan Futsal
- Lapangan Bola volley
- Lapangan Bulu tangkis
- Tenis Meja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar